Mengenal Hujan Meteor Taurid dan Leonid, Hiasi Langit November 2024
Sementara itu, hujan meteor Leonid diprakirakan akan berlangsung 17 hingga 18 November 2024. Dikutip dari laman LAPAN pada Jumat (01/11/2024), titik radian Leonid terletak di konstelasi Leo yang dapat disaksikan sekitar tengah malam. Biasanya, hujan meteor Leonid muncul antara awal hingga pertengahan November setiap tahunnya. Hujan meteor Leonid dianggap sebagai hujan meteor besar, meskipun laju […]